SEGMENTASI PASAR
Definisi segmentasi pasar adalah klasifikasi pasar berdasarkan karakteristik tertentu, mengapa segmentasi pasar perlu dilakukan adalah agar produk yang diproduksi tersebut dapat mudah terserap pasar dan mudah diterima konsumen .
Proses segmentasi pasar melalui tahapan berikut :
Tahap pertama adalah produsen harus melakukan targeting untuk menghasilkan atau menentukan produk/jasa yang akan diroduksi.
Tahap kedua adalah produsen melakukan positioning bertujuan untuk menentukan posisi pangsa pasar produk tersebut dengan melakukan 4 P yaitu :
1. product (produk)
2. price (harga)
3. place
4. promotion (promosi)
Dasar segmentasi pasar yang dilakukan produsen adalah berdasarkan :
1. demografis adalah segmentasi pasar yang dilakukan berdasarkan usia dan jenis kelamin konsumen.
2. geografis adalah segmentasi pasar berdasarkan wilayah pemasaran produk.
3. psikologis adalah segmentasi pasar berdasarkan kepribadian dan sikap konsumen.
4. psikografis adalah segmentasi pasar penggabungan antara psikologis dengan geografis yang berupa life style atau gaya hidup seseorang.
5. social budaya adalah segmentasi pasar berdasarkan etnis dan agama seseorang.
terkait pemakaian adalah berdasarkan ketergantugan seseorang akan suatu produk tertentu contohnya : seorang perokok.
6. situasi pemakaian adalah segmentasi pasar berdasarkan saat produk itu akan digunakan misalnya: saat lebaran konsumen membeli baju muslim.
7. manfaat adalah segmentasi pasar berdasarkan manfaat produk tersebut.
8. gabungan adalah segmentsi pasar yang dilakukan denan cara menggabungkan dasar-dasar salah satu segmentasi pasar dengan segmentasi pasar lainnya.
contoh segmentasi pasar berdasarkan psikografis (gaya hidup ) :
Akhir-akhir ini banyak bermunculan hanphone berfitur-fitur canggih dan modis seperti blackberry dan iphone. keadaan ini memunculkan banyak konsumen sangat berminat membeli produk tersebut hanya untuk terlihat mengikuti mode yang sedang terjadi saat ini dimana semua orang menggunakan ponsel tersebut. meskipun konsumen tersebut tidak terlalu mengerti memanfaatkan fitur-fitur di dalamnya.
Berdasarkan kasus diatas penggunaan ponsel blackberry dan iphone kini sudah menjadi lifestyle masyarakat.
alow saya dody postingny baguz he he lam kenal saya pemula ne di bidang blok jadi blum tau bnyak tentang blok tp gk ap ya?salam knal dri saya ya
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusTrimakasih,, sy jg bru pemula didunia blog .
BalasHapus